Program Studi Teknik Lingkungan ITN Malang mengembangkan keilmuan di bidang Teknologi dan Manajemen Lingkungan, yang terdiri dari :
a. Sistem Penyediaan Air Bersih
b. Sistem Pengelolaan Air Limbah
c. Pengelolaan Persampahan
d. Pengendalian dan Pengelolaan Kualitas Lingkungan (Air, Tanah, dan Udara)